Kering Jeruk Buah Campur
Sabtu, 27 Agustus 2011 09:53 Section: Culinary Corner
GriyaWisata.Com-Untuk tambahan sebagai koleksi Resep Kue Lebaran Anda, Berikut Kami sajikan Resep Kue Kering Jeruk Buah Campur:
Bahan:
*Mentega Tawar Dingin: 100 gr
*Margarin: 50 gr
*Gula Tepung: 50 gr
*Sari jeruk instan: 2 bungkus (@11 gr)
*Garam: 1/2 sendok teh
*Telur: 1 butir
*Kulit jeruk lemon, Parut: 1 sendok makan
*Tepung terigu protein rendah: 180 gr
*Tepung Maizena: 20 gr
*Susu bubuk: 20 gr
*Baking powder: 1/2 sendok teh
*Fruit mixed: 100 gr
Cara Membuat Kue Kering:
*Kocok margarin, mentega tawar dingin, gula tepung, sari jeruk instan, dan garam 45 detik. Masukkan telur. Kocok rata. Tambahkan kulit jeruk lemon. Kocok Rata.
*Masukkan tepung terigu, tepung maizena, susu bubuk, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata. *Tambahkan fruit mixed. Aduk sampai menyebar.
*Sendokkan di atas loyang yang dioles tipis margarin. Pipihkan dengan garpu.
*Oven 25 menit dengan suhu 150 derajat Celcius sampai matang.[serli]
Related News Item:
- 06-09-11 09:44 - Balado Kentang Ebi
- 12-09-11 09:14 - Chocolate Chips Cup
- 06-09-11 09:07 - Green Peace Mocktail
- 06-09-11 09:19 - Gurami Saus Tiram
- 10-09-11 09:54 - Sherbet Leci
Komentar (0)
Kirim Komentar anda
Iklan Niaga
TOUR & TRAVEL GUIDE
Tips Memilih, Mengolah & Menyimpan Daging
GriyaWisata.Com-Daging merupakan bahan pangan yang mudah rusak. Bagaimana cara menyimpanya danmemilih daging yang baik dan segar?
Tips-tips Berwisata di Pulau Bali
GriyaWisata.Com-Ke Bali tanpa perencanaan tentu akan membuat Anda menemukan berbagai macam kendala. Jika tak dipersiapkan sedini mungkin, maka kendala tersebut berpotensi akan menggangu acara liburan Anda. Alhasil, liburan yang digadang-gadang untuk merefresh diri, mencari ketenangan dan terhindar dari rutinitas hidup yang membosankan, berubah menjadi booring, menjengkelkan, bahkan membosankan.












