Menikmati Keindahan Air Terjun Nguralawo Sambil Melepas Penat
Selasa, 1 November 2011 18:30 Section: Nasional
GriyaWisata.Com-Di Desa Binala kecamatan Tamako Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, terdapat Air terjun Nguralawo. Dari pusat Kota Tamako air terjun ini berjarak sekitar 6 km. Untuk sampai ketempat ini Anda dapat menggunakan kendaraan pribadi maupun kendaraan umum.
Menurut legenda Air terjun ini dinamakan Nguralawo karena pada zaman dahulu air terjun ini menjadi tempat pemandian para bidadari (putri kayangan ). Tempat ini sangat cocok untuk menghabiskan waktu libur bersama keluarga dan menghilangkan rasa penat yang ada.
Air terjun ini udaranya masih sangat sejuk dan segar, belum lagi disekitar air terjun ini terdapat pepohonan yang masih hijau. Disini terdapat bebatuan yang besar.
Sehingga Anda dapat duduk-duduk sambil menikmati gemuruhnya suara air terjun. Airnya yang dingin membuat kita ga sabar ingin mandi sambil menikmati panorama yang indah disekitar air terjun. Anda juga dapat menguji nyali dengan melompat dari atas air terjun tersebut.[serli]
Related News Item:
- 07-01-11 01:47 - Pemprov Sulsel Tingkatkan Pengembangan Wisata di Tana Toraja
- 11-10-10 10:17 - Wisata Tanjung Bira, Kabupaten Bulukumba
- 19-01-11 01:57 - Abrasi Pantai Mamuju Ancam Jalur Trans Sulawesi
- 01-11-11 11:30 - Woow Cantinya Danau Napabale
- 20-10-10 10:20 - Berkadar Belerang Membuat Warna Air Danau Berubah-Ubah
Lihat 0 Komentar Kirim Komentar Disclamer Email Newsletter 
Kirim Komentar anda
Iklan Niaga
PRODUK TERBARU IKLAN BARIS
untuk diadopsi anakan medium persiawarna: orange jantanusia 2,5 bulanfast respon sms ke 08565332244
terbuat dari perak solid kualitas tinggi sangat elegan.batu: topaz (shape: round, size: 16mm x 16mm)ukuran cincin: size 6harga belum termas..
metal : 14k solid yellow goldweight : 1.25 gramspendant length: 1/2 inch stones :natural cognac diamonds : 0.10cts (4pcs) clarity: si1cut:..
harga : hanya 425rb sepasangharga 1 pcs : 225rbbahan : perak murni 925 asli inpor koreagratis grafir namagratis kotak cincin cantiksudah ber..
harga : hanya 425rb sepasangharga 1 pcs : 225rbbahan : perak murni 925 asli inpor koreagratis grafir namagratis kotak cincin cantiksudah ber..
TOUR & TRAVEL GUIDE
Dvers Siap Menantang Facebook Twitter dan Google+ Di Lingkup Wisata Dengan Fasilitas Extra Canggih
GriyaWisata.Com-Ini dia situs jejaring sosial yang tidak kalah canggih di banding Facebook, Twitter. Salah satu situs terbaru di media online yaitu Google+, Dvers situs jejaring sosial karna anak bangsa lebih menantang di banding situs jejaring sosial terbaru yang sudah disebutkan diatas. Dvers berbeda dengan situs jejaring sosial yang lebih dahulu lahir karena diperkaya dengan fitur-fitur yang tidak dimiliki oleh pendahulunya, yang bertujuan untuk memuaskan dan memenuhi kebutuhan pengguna. Apa yang membuat situs jejaring sosial dvers berbeda dengan situs yang lebih dahulu ada..?
Tips Memilih, Mengolah & Menyimpan Daging
GriyaWisata.Com-Daging merupakan bahan pangan yang mudah rusak. Bagaimana cara menyimpanya danmemilih daging yang baik dan segar?












