Hari ini: Selasa, 5 April 2016 23:38
Barometer Otomotif Terkini

Keunikan Wisata Baru Di Taiwan

Minggu, 28 Februari 2016 10:05
Gambar: Wisata rumah terbalik, Taiwan

GriyaWisata.Com - Untuk menarik kunjungan wisatawan, berbagai negara berlomba ciptakan wisata baru, unik dan inovatif. Demikian juga yang terjadi di Taiwan ini, ada wisata baru yang unik, yaitu "Rumah Terbalik".

 

Baru-baru ini, Taiwan luncurkan sebuah wisata buatan yang unik dan sangat fenomenal yaitu rumah terbalik. Rumah ini bukan sembarang rumah. Karena, hampir seluruh arsitektur bangunannya dibuat serba terbalik, Seperti apa? Berikut pemaparannya sebagaimana yang dilansir dari Dailymail Jumat (26/2/2016).
 
Melihat hal ini, memang banyak membuat pengunjung sedikit bingung. Namun ternyata hal ini menjadi daya tarik tersendiri bagi para wisatawan, terutama untuk tempat foto selfie.
 
Wisatawan dapat berfoto dengan berbagai gaya yang tentunya sangat unik, seru dan menyenangkan.
 
Hal ini memang bukan yang pertama, di Polandia terdapat pula wisata Szymbark yang menawarkan pengunjungnya sensasi rumah terbalik musim panas khas Eropa.
 
Wisata Rumah Terbalik ini, tidak hanya bangunannya saja yang dibuat terbalik, ketika masuk pun semua peralatan diatur secara terbalik sehingga seakan-akan kita sedang yang berada di atas puncak rumah. Peralatan yang diatur terbalik mulai dari kursi, tempat tidur, makanan bahkan sampai dengan WC. rt.
Baca juga:
Barometer Otomotif Terkini
Rating artikel: Belum ada rating
Rating
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full


Redaksi: [email protected]
Informasi Pemasangan Iklan:
hubungi :
Telepon 021-574 7057 · Fax 021-824 33 979
Raymond di 0812-881-230-00 · [email protected] · Blackberry: 7588039D
Barometer Properti Terkini

Follow Us!

Need Help

Iklan Niaga

TOUR & TRAVEL GUIDE

Ini Dia Tips Hasilkan Uang Selama Traveling
GriyaWisata.com - Bagi banyak orang Indonesia yang menyukai traveling, dibayar untuk melakukan perjalanan adalah sebuah pekerjaan impian.

Menikmati Nirwana Keindahan Bawah Laut di Teluk Buyat
Sulawesi Utara,GriyaWisata.Com - Khusus para traveler yang senang dengan menyelam ataupun snorkeling coba saja di Teluk Buyat, Minahasa Tenggara, Sulawesi Utara dan akan menemukan keindahan bawah laut nan menawan.