Hari ini: Kamis, 7 April 2016 12:40
Barometer Otomotif Terkini

Pesona Bawah Laut Raja Ampat Island

Kamis, 17 September 2015 18:07

Raja Ampat terletak di Papua Barat, sekelompok pulau yang sangat indah menjadikannya sebagai ikon wisata bawah laut terpopuler di Indonesia. Pada umumnya wisatawan Domestik maupun manca negara datang ke Raja Ampat, untuk menilik keindahan biota dan terumbu karang bawah laut yang sangat mempesona dan menakjubkan. Kepulauan Raja Ampat memiliki banyak keanekaragaman spesies, terbanyak dari seluruh pulau-pulau di dunia, memiliki beberapa spesies biota laut langka, yang belum pernah Anda jumpai.

 

Terdapat beragam aktifitas wisata menarik di Raja Ampat, seperti diving, snorkeling, memancing, berlayar, naik perahu hingga wisata kuliner. Diving salah satu aktivitas yang paling menantang dan menarik, apalagi jika ditemani oleh ikan pari, penyu dan juga terumbu karang warna-warni.

Selain pemandangan bawah laut, Raja Ampat papua juga memiliki daya tarik lain yang sangat mempesona, keindahan hutan yang lebat, gugusan batu kapur berwarna-warni, spesies tumbuhan langka dan juga sarang penyu di tepi pantai, sajian kuliner khas Raja Ampat yang disuguhkan oleh restoran elit tepi pantai.

Baca juga:
Barometer Otomotif Terkini
Rating artikel: Belum ada rating
Rating
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full


Redaksi: [email protected]
Informasi Pemasangan Iklan:
hubungi :
Telepon 021-574 7057 · Fax 021-824 33 979
Raymond di 0812-881-230-00 · [email protected] · Blackberry: 7588039D
Barometer Properti Terkini

Follow Us!

Need Help

Iklan Niaga

TOUR & TRAVEL GUIDE

Ini Dia Tips Menahan Diri untuk Menghemat Saat Traveling
Jakarta,GriyaWisata.Com - Bagi traveler saat traveling terkadang lupa diri dan kalap berbelanja, tips yang kami tulis bisa dicoba untuk mengendalikan diri agar tidak belanja berlebihan.

Tips Foto Indah dengan Kamera Ponsel
GriyaWisata.com - Liburan menjadi waktu yang tepat untuk mengabadikan kenangan yang menyenangkan. Apalagi kemajuan teknologi membuat kamera handphone menjadi lebih canggih dalam menangkap gambar-gambar yang indah.