Hari ini: Kamis, 24 Juli 2014 06:08
Barometer Otomotif Terkini

Sejuknya Berada di Air Terjun Moramo

Senin, 21 April 2014 08:40
Foto: Ilustrsasi (istimewa)

GriyaWisata.com - Pelesiran paling asik itu ditempat yang udaranya sejuk, tempatnya indah dengan panorama alamnya, dan ditambah dengan berbagai keunikan alamnya tentunya. Jika Anda berkunjung ke Hutan Suaka Alam Tanjung Peropa, Sulawesi Tenggara. Anda akan menemukan keindahan yang sangat luar biasa berupa air terjun. Penduduk sekitar menyebutnya dengan Air Terjun Moramo. 

Sedikit berlelah - lehan untuk sampai ke Air Terjun Moramo. Air terjunnya mengalir begitu halus, paalnya air yang jatuh ke dasar permukaan air terjun tidaklah tinggi. Air terjun ini tepatnya terletak di daerah Kabupaten Konawe Timur.
 
Air terjun yang jernih ditambah dengan adanya batuan yang begitu indah mendukung keserasian antara alam dan air terjun. Disini juga Anda akan temukan berbagai flora dan fauna yang sangat alami serta masih menjadikan daya tarik untuk pemotretan.
 
Bebatuan di air terjun ini merupakan jenis marmer, jadi jika Anda ingin memabasahkan diri hendaknya waspada, pasalnya tempatnya agak licin.[B/h]

Baca juga:
Barometer Otomotif Terkini
Rating artikel: Belum ada rating
Rating
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full


Redaksi: [email protected]
Informasi Pemasangan Iklan:
hubungi :
Telepon 021-574 7057 · Fax 021-824 33 979
Raymond di 0812-881-230-00 · [email protected] · Blackberry: 7588039D
Barometer Properti Terkini

Follow Us!

Iklan Niaga

Diskon Voucher Hotel, Domestik Dan Internasional Dan Dapatkan Berbagai Benefit Dari Reservasi Anda. Hub: 0215747057
Dapatkan Kesempatan Paket Spesial Lebaran, Sewa Mobil Dengan Kendaraan Terbaik. Hubungi 0215747057
Dapatkan Tiket-tiket Promo Liburan Keluarga Anda, Perjalanan Dinas, Online Domestik Dan Internasional, Resv: 0215747057
Solusi Promosi Produk-produk Perusahaan Anda, Dan Dapatkan Target Terbaik. Hub. 0215747057
Nikmati Kesempatan Liburan Bersama Keluarga Idaman Anda, Paket Promo Asia. Hub: 0215747057

TOUR & TRAVEL GUIDE

Fakta Kenapa Ngemil Itu Sehat
GriyaWisata.com- Mengemil itu ternyata menyehatkan lho walaupun terkadang ngemil bisa membuat berat badan Anda bertambah. Mau tahu kenapa mengemil itu sehat untuk tubuh? Yuk, simak selengkapnya.  

Cara Jitu Agar Tangan Tetap Lembut & Halus
GriyaWisata.com- Tangan adalah bagian tubuh yang paling sering terekspos sinar matahari, debu, udara dingin dari ruangan ber-AC, air, dan juga bahan kimia dari sabun atau detergen. Hal ini membuat tangan lebih cepat kering dibandingkan dengan bagian tubuh lainnya.