Hari ini: Selasa, 23 Juli 2013 02:00
Barometer Otomotif Terkini

Mengunjungi Museum Kayu �Tuah Himba�

Minggu, 5 Mei 2013 18:00
Ilustrasi (coinwisata)

GriyaWisata.com -  Museum Kayu “Tuah Himba” terletak di kawasan objek wisata Waduk Panji Sukarame atau sekitar 3 km dari pusat kota Tenggarong. Di Museum Kayu Tuah Himba, ini terdapat beraneka macam koleksi yang berkaitan dengan kehutanan. Di antaranya koleksi daun-daun kering (herbarium), koleksi biji-bijian, koleksi potongan log atau batang pohon yang tumbuh di pulau Kalimantan, alat-alat pengolah kayu, alat-alat dapur tradisonal hingga perabot rumah tangga yang terbuat dari hasil hutan Kalimantan.

 

 
Selain menampilkan aneka macam koleksi hasil hutan, museum ini juga menampilkan koleksi dua ekor ‘monster’ buaya yang telah diawetkan ditaruh di dalam etalase kaca. Konon kisahnya, kedua ekor buaya muara (Crocodelus porosus) ini pernah menggegerkan masyarakat Kaltim pada tahun 1996 karena telah memangsa dua manusia di dua tempat terpisah dalam selisih waktu hanya satu bulan.
 
Lalu penduduk dipimpin pawang buaya yang sangat berpengalaman di Kutai, memburu dan membunuh kedua buaya ini untuk mengeluarkan potongan tubuh korban yang tertinggal di dalam perutnya. Setelah itu, diawetkan dan dipajang di Museum Kayu Tuah Himba.
 
Buaya pertama yang memangsa Ny Hairani (35) ditangkap pada 8 Maret 1996 di sungai Kenyamukan, Kecamatan Sangatta (kini masuk wilayah Kabupaten Kutai Timur setelah pemekaran). Buaya ini berkelamin jantan berusia sekitar 70 tahun, panjang sekitar 6,6 meter, berat 350 kg dan lingkar perut 1,8 meter. Sementara buaya kedua yang memangsa seorang pria bernama Baddu (40) di Tanjung Limau, Kecamatan Muara Badak (Kabupaten Kukar) ditangkap pada tanggal 10 April 1996. Buaya berkelamin betina ini memiliki panjang 5,5 meter, berat 200 kg dengan lingkar perut sekitar 1 meter.
 
Guntingan koran yang berisi berita mengerikan mengenai kedua buaya yang memangsa manusia ini, termasuk berita tertangkapnya buaya ini dipajang juga di museum ini. Museum ini buka setiap hari, kecuali Senin.[py/bm]
Baca juga:
Barometer Otomotif Terkini
Rating artikel: Belum ada rating
Rating
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
Klik disini untuk berkomentar menggunakan account anda
   
Redaksi: [email protected]
Informasi Pemasangan Iklan:
hubungi :
Telepon 021-574 7053 · Fax 021-824 33 979
Raymond di 0812-881-230-00 · [email protected] · Blackberry: 3000AC19
Barometer Properti Terkini

Iklan Niaga

Sewa Mobil Terbaik, Jaminan Harga Terjangkau, Jaminan Unit, Dan Dapatkan Paket Promo Lebaran, Hub: 0215747053
Dapatkan Hotel Murah Saat Liburan Sekolah Di Bali, Lombok, Jogja.... Hubungi: 021-5747057
Mengunjungi:chaophrya River Dan Wat Arun, Gems Factory Dan Bee Farm, Hard Rock Merchandise Shop Dan Mike Shopping Mall, Noong 0215747057
Melayani Corporate, Rombongan Dan Individu. Promo Seat Terbatas. Dan Memberikan Kemudahan Reservasi. Hub: 0215747057, 02170071345
Mengunjungi: Zurich, St. Moritz, Ski Resort, Davos, Andermatt, Lugano, Miniatur Swiss, Zermatt, Klein Matterhorn ..... Resv: 0215747057

PRODUK TERBARU IKLAN BARIS

?????????? ? SAT, ACT, TOEFL, IELTS, ?????, ????????? ?? ???
????????????? ????????????? ????????????, ????????? ??????????? ?????, ???????? ?????????????? ????? ?????????? ? ?????? / ????????? toefl, ..


?????????? ? ????? SSAT, ISEE, GED, ?????, ????????? ?? ???
????????????? ????????????? ????????????, ????????? ??????????? ?????, ???????? ?????????????? ????? ?????????? ? ?????? / ????????? ssat, i..


PENGADAAN BARANG � BARANG UNTUK KEPERLUAN MARINE / ALAT-ALAT BERAT
importir dan distributor peralatan kapal (marine), angkat (lifting), dan sambung (rigging) berkualitas. kami menyediakan lebih dari 2,500 je..


PERAHU KARET ZEBEC MADE IN KOREA
pt.supra barumenjual perahu karet zebec made in koreaarmada rescue 420 kapasitas 8 orangarmada 450 kapasitas 9 orangarmada rescue 520 kapasi..


PERAHU KARET RAFTING ZEBEC
jual perahu karet rafting dari zebec360 r kapasitas 6 orang390 r kapasitas 9 orangkami juga menjual perahu karet untuk tim sar450 a kapasita..