Hari ini: Kamis, 24 September 2015 08:31
Barometer Otomotif Terkini

Eksotisme Alam Pegunungan Tanah Karo

Rabu, 16 September 2015 12:16

Kabupaten Tanah Karo, topografi wilayahnya mencerminkan daerah yang terletak di deretan Pegunungan Bukit Barisan, berketinggian sekitar 1.300 meter dpl dan diapit oleh dua gunung berapi aktif, yaitu Gunung Sinabung dan Gunung Sibayak. Inilah sebab mengapa Tanah karo memiliki udara yang begitu sejuk dan terkenal dengan kesuburan tanahnya. Tanah Karo Simalem sebagai julukan lain untuk Kabupaten Tanah Karo memiliki potensi wisata yang sangat luar biasa, khususnya alam pegunungan yang sangat eksotis.

 

 

Memiliki Danau Lau Kawar yang berada berdampingan dengan Gunung Sinabung, tepatnya di bawah kaki gunung berapi Sinabung terlihat begitu indah dan sangat sejuk. Danau ini juga sangat diminati oleh para wisatawan lokal dan mancanegara  selain sebagai tempat kunjungan utama selain ke Danau Toba dan Berastagi.

Eksotisnya Alam Gunung sinabung saat mulai dengan melewati kawasan Pancur Batu, Pemandian Sembahe, Bumi Perkemahan Sibolangit, dilanjutkan jalanan mendaki dan berliku dengan kanan kiri rumah penduduk, pengunungan, kebun sayur, pohon pinus, dan lebih indah saat bulan purnama dan keadaan cerah dengan jutaan bintang yang memayungi para penikmat alam.

Mendaki Sinabung melalui hutan tropis yang indah alami, hamparan ladang penduduk yang ditumbuhi sayur, buah dan bunga-bungaan yang berwarna-warni, terdengar kicauan burung-burung yang begitu menggoda. Gunung Api ini juga memiliki lembah yang terukir indah dari satu punggungan ke punggungan lain memiliki salah satu puncak yang paling menantang yakni, puncak "Batu Segal" Puncak ini berbentuk pilar batu yang menjulang tinggi. Dari puncak yang cukup luas dan terjal itu, dari sebelah timur puncak akan terlihat keindahan Danau toba dan kota Medan dikejauhan, dan sebelah baratnya, keindahan danau lau kawar dan hamparan rumah penduduk disekitar kaki gunung. Dari puncak terlihat perawakan gunung Sibayak dan jejeran pengunungan Bukit barisan yang indah. Namun Gunung Sinabung juga memiliki sebuah kawah yang sangat mempesona, dengan sajuan muntahan uap belerang yang panas. Kawah Batu Sigala yang menyimpan sejuta misteri yang belum terungkap sampai kini.

Baca juga:
Barometer Otomotif Terkini
Rating artikel: Belum ada rating
Rating
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full


Redaksi: [email protected]
Informasi Pemasangan Iklan:
hubungi :
Telepon 021-574 7057 · Fax 021-824 33 979
Raymond di 0812-881-230-00 · [email protected] · Blackberry: 7588039D
Barometer Properti Terkini

Follow Us!

Iklan Niaga

Akibat Kecenderungan Tren Naik Pada Nilai Usd Terhadap Idr, Mengakibatkan Pertumbuhan Ekonomi Sangat Sulit, Bagaimana Nasib Properti....
Kini Hadir Dengan Jaringan Komunikasi Terluas, Tercepat Dengan Teknologi.......
Usd Naik, Ekonomi Sulit, Produksi Kendaraan Tetap Meningkat, Melebihi Quota Produksi, Mau Dikemanakan ? Gila... Harga Mobil Turun Jauh
Bagaimana Kabarnya, Ri-2 Dikabarkan Tiba-tiba Sakit, Ikuti Berita Aktualnya..

TOUR & TRAVEL GUIDE

Kisah Makam Panjang
Kawasan Trowulan sarat akan nilai sejarah tentang Kerajaan Majapahit. Salah satunya Makam Panjang yang berlokasi di Dusun Unggahan, Desa/Kecamatan Trowulan, Mojokerto. Ada kisah mistis tentang dua wanita cantik penunggu sumber mata air di pemakaman tersebut. 

Simak Tips Liburan ala Sandra Dewi
JAKARTA, www.griyawisata.com - Pilihan berlibur semakin banyak, tak hanya dalam hal destinasi tapi juga metode. Istilah 'koper dan ransel' adalah salah satu bentuk pilihan yang tak asing, tapi selain itu ada juga pilihan lain: tur.