Taman Pintar

Jumat, 22 Juli 2011 08:31

GriyaWisata.Com-Taman Pintar adalah wahana ekspresi, apresiasi, dan keasi sains dalam suasana yang menyenangkan. Dengan misi : menumbuh kembangkan minat anak dan generasi muda terhadap sains melalui imajinasi, percobaan dan permainan dalam rangka pengembangan sumberdaya manusia Indonesia yang berkualitas.

Tujuan dari pembangunan taman pintar itu sendiri bertujuan untuk:

*Menyediakan sarana pembelajaran sains siswa yang mendukung kurikulum pendidikan.
*Memotivasi anak dan generasi muda untuk mencintai sains
*Membantu guru dalam mengembangkan pengajaran di bidang sains
*Memberi alternatif wisata sain
Taman Pintar dibangun di kawasan pusat kota Yogyakarta yang berdekatan dengan benteng vredeburg, Taman Budaya, Istana Negara, Malioboro, dan Kraton Yogyakarta.
Hal ini menjadikan lokasi TAMAN PINTAR sebagai kawasan premium di Kota Yogyakarta karena keberadaannya di kawasan pusat bisnis dan budaya Kota Yogyakarta.
Bangunan Taman Pintar ini dibangun di eks kawasan Shopping Center, dengan pertimbangan tetap adanya keterkaitan yang erat antara Taman Pintar dengan fungsi dan kegiatan bangunan yang ada di sekitarnya, seperti Taman Budaya, Benteng Vredeburg, Societiet Militer dan Gedung Agung.Relokasi area mulai dilakukan pada tahun 2004, dilanjutkan dengan tahapan pembangunan Tahap I adalah Playground dan Gedung PAUD Barat serta PAUD Timur, yang diresmikan dalam Soft Opening I tanggal 20 Mei 2006 oleh Mendiknas, Bambang Soedibyo.

Pembangunan Tahap II adalah Gedung Oval lantai I dan II serta Gedung Kotak lantai I, yang diresmikan dalam Soft Opening II tanggal 9 Juni 2007 oleh Mendiknas, Bambang Soedibyo dan Menristek, Kusmayanto Kadiman, serta dihadiri oleh Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengku Buwono X.
Pembangunan Tahap III adalah Gedung Kotak lantai II dan III, Tapak Presiden dan Gedung Memorabilia.
Dengan selesainya tahapan pembangunan, Grand Opening Taman Pintar dilaksanakan pada tanggal 16 Desember 2008 yang diresmikan oleh Presiden RI, Susilo Bambang Yudhoyono. Tempat wisata ini buka setiap hari Selasa hingga Minggu pukul 09.00 - 16.00 WIB (Hari Senin Tutup).

Taman pintar juga memiliki bermacam-macam fasilitas di antaranaya :

* Alat peraga iptek interaktif
*ruang pameran dan audiovisual
*Food court
*Mushola
*Toko souvenir.[serli]

Baca juga:
Rating artikel: Belum ada rating
Rating
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
Diskusikan pendapat Anda dan berinteraksi dengan pembaca lain di Komunitas GaulWisata. Segera bergabung dan manfaatkan seluruh fasilitas yang gaul dan canggih gratis disini
Klik disini untuk berkomentar menggunakan account anda
      
Redaksi: [email protected]
Informasi Pemasangan Iklan:
hubungi :
Telepon 021-574 7053 · Fax 021-824 33 979
Raymond di 0812-881-230-00 · [email protected] · Blackberry: 3000AC19
Dina Momang di 0816-705-837 · [email protected] · Blackberry: 2532A7C8

Follow Us!

dukascopy_tv_banner_big

Iklan Niaga

Jual-beli Semua Merek Dan Type Mobil Bagus Dan Murah, Ban, Oli, Aki Dan Aksesoris, Ada Di Sini.
Hp Pintar, Ipad, Gadget, Notbook Serta Aksesoris Terlengkap Dijual Murah
Menjual Atau Mencari Properti Di Jakarta, Surabaya, Bandung, Medan Dan Luar Negeri, Dan Sewa Properti Terlengkap Di Sini
Mau Tau Berita Seputar Selebritis ? Simak Beritanya, Hanya Di Seruu.com

PRODUK TERBARU IKLAN BARIS

RENTAL MOBIL MAKASSAR
rental mobil di wilayah makassar, menyediakan jasa drop dan jemput ke daerah,perjalanan dinas dan wisata,seminar,wedding car,dll....melayani..
RENTAL MOBIL MAKASSAR
rental mobil di wilayah makassar, menyediakan jasa drop dan jemput ke daerah,perjalanan dinas dan wisata,seminar,wedding car,dll....melayani..
DIJUAL : TAS KULIT MURAH KANTONG KECIL DEPAN BERKUALITAS
tas kulit murah kantong kecil depan berkualitas selempang butik menyediakan berbagai macam tas wanita , sepatu wanita dan sepatu pria yang t..
DIJUAL : TAS JINJING KULIT TALI SERUT SAMPING BERKUALITAS
tas jinjing kulit tali serut samping berkualitas selempang butik menyediakan berbagai macam tas wanita , sepatu wanita dan sepatu pria yang ..
DIJUAL : TAS KULIT WANITA ASLI TALI IKAT SAMPING BIRU BERKUALITAS
tas kulit wanita asli tali ikat samping biru berkualitas selempang butik menyediakan berbagai macam tas wanita , sepatu wanita dan sepatu pr..

TOUR & TRAVEL GUIDE

Two Destination Package Malaysia - Singapore 5D4N
Guarantee Dept on Every 2nd SundayVisit Malaysia : Twin Tower, King Palace, Bukit Bintang, Genting Highland, Dataran Pahlawan, etcVisit Singapore : Fountain of Wealth, Esplanade by the bay, Merlion Park, Raffles Landing Site, Bugis Junction, Orchard Road, Song of the Sea, etc.

Berkemah Di Kebun Menjadi Wisata Misterius Yang Trend
Griyawisata.com -- Perjalanan misterius, berkemah di kebun orang, dan "gamification" (integrasi permainan dengan petualangan dunia nyata) menjadi tren-tren terpopuler dalam dunia wisata belakangan ini. Tren tersebut diidentifikasi oleh Euromonitor Internasional, sebuah lembaga peneliti di Inggris yang selalu melaporkan mengenai tren dunia.