Hari ini: Rabu, 30 Oktober 2013 13:19
Barometer Otomotif Terkini

Pulau Komodo Memiliki Keragaman Objek Wisata

Selasa, 2 Juli 2013 17:20
Ilustrasi (wahw33d)

GriyaWisata.com - Pulau Komodo ternyata selain memiliki keunikan juga memiliki beragam objek wisata yang sangat menarik untuk dinikmati, hal tersebutlah yang dapat menjadi daya tarik para turis untuk datang ke pulau ini.

 
Tidak hanya untuk melihat komodo saja dipulau komodo ini, ada beberapa lokasi yang menarik untuk dikunjungi antara lain:
 
1. Loh Liang: merupakan daerah konsesi wisata yang dikelola oleh PT. Putri Naga Komodo (PT. PNK). Aktivitas yang dapat dilakukan antara lain pengamatan satwa komodo, rusa, babi hutan, pengamatan burung, bermain kano dll.
 
2. Pantai Merah: merupakan pantai dangkal yang indah dengan terumbu karang yang menawan. Aktivitas yang biasa dilakukan oleh turis yang berkunjung adalah snorkeling atau mandi matahari.
 
3. Loh Sebita: Loh Sebita merupakan daerah mangrove dan aktivitas yang cukup menarik untuk dilakukan adalah pengamatan burung serta trekking.
 
4. Loh Buaya: merupakan daerah konsesi wisata yang dielola oleh PT. Putri Naga Komodo (PT. PNK). Aktivitas yang dapat dilakukan antara lain pengamatan satwa komodo, rusa, kerbau, burung, monyet ekor panjang, kuda liar, pengamatan burung, bermain kano, dll.
 
5. Pulau Kalong: Aktivitas yang dapat dikunjungi antara lain pengamatan koloni kelelawar dalam jumlah yang cukup besar. Pengamatan paling menarik dilakukan pada saat sore hari dimana kelelawar mulai keluar untuk mencari makan.
 
6. Golo Kode: Dari puncak bukit yang dikenal dengan Golo Kode, pengunjung dapat menyaksikan panorama dan bentang alam yang cukup fantastik karena keterwakilan berbagai tipe ekosistem dapat disaksikan dari tempat ini.
 
7. Selat Molo: selat yang memiliki arus deras seperti air sungai yang mengalir pada saat pasang.
 
Terdapat 36 situs penyelaman di dalam kawasan TN. Komodo. Yang sering dikunjungi oleh wisatawan mancanegara untuk menyelam dan snorkeling yakni: Pulau Tatawa, Pantai Merah, Gililawa Laut, Loh Dasami, Pillar Steen, Batu Bolong dan Taka Makasar.
 
Untuk mencapai tempat ini bisa dilakukan lewat jalan Lewat darat melalui Bali - Mataram (P. Lombok) – Bima - Sape (P. Sumbawa), kemudian diteruskan dengan perjalanan menggunakan kapal feri setiap hari menuju Labuan Bajo. Dari Labuan Bajo pengunjung dapat berkunjung ke Taman Nasional Komodo menggunakan kapal boat atau speedboat. Alternative lain adalah melalui udara, pengunjung dapat menggunakan transportasi udara dari Bali (Denpasar) menuju Labuan Bajo setiap hari dengan maskapai penerpangan yang ada diantaranya; Indonesian Air Transport (IAT), Merpati, dan Trigana Air.[ast/bm]
Baca juga:
Barometer Otomotif Terkini
Rating artikel: Belum ada rating
Rating
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
  • icon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_fullicon_star_full
Klik disini untuk berkomentar menggunakan account anda
   
Redaksi: [email protected]
Informasi Pemasangan Iklan:
hubungi :
Telepon 021-574 7053 · Fax 021-824 33 979
Raymond di 0812-881-230-00 · [email protected] · Blackberry: 3000AC19
Barometer Properti Terkini

Iklan Niaga

Dapatkan Tiket-tiket Promo Liburan Keluarga Anda, Perjalanan Dinas, Online Domestik Dan Internasional, Resv: 0215747057
Nikmati Kesempatan Liburan Bersama Keluarga Idaman Anda, Paket Promo Asia. Hub: 0215747057
Diskon Hotel Domestik: Bali, Jogja, Surabaya, Lombok, Malang, Medan, Padang, Palembang... Resv : 0215747057
Solusi Promosi Produk-produk Perusahaan Anda, Dan Dapatkan Target Terbaik. Hub. 0215747057, 0215747053

PRODUK TERBARU IKLAN BARIS

ANAKKAN MURAI BATU MEDAN BERKWALITAS
menjual anakan murai batu medan hasil tangkaran (trotol) bersetifikat asli hasil tangkaran kuwalitas terjamin pakai ring/gelang.- melayani p..


BUNGA PAPAN JAKARTA | FLORIST INDONESIA 24 JAM
berbagai macam rangkaian bunga papan papan untuk mengekspresikan perasaan bahagia, duka cita, kasih sayang, simpati dan ucapan selamat untuk..


FLORIST JAKARTA | ONLINE FLORIST INDONESIA *24 JAM
florist jakarta menyediakan berbagai macam koleksi hadiah untuk momen penting anda maupun perayaan besar. sebagai toko florist online terbes..


?????????, ????? ??????????? ????? ????????????? ?? USA
????????????? ????????????? ????????????, ????????? ??????????? ?????, ???????? ?????????????? ????? ??????????? ? ?????? 8-926-206-3689.???..


?????????? ? GMAT, GRE, TOEIC, LSAT, ?????, ????????? ?? ???
????????????? ????????????? ????????????, ????????? ??????????? ?????, ???????? ?????????????? ????? ?????????? ? ?????? / ????????? gre, to..