Dengarkan Cerita Dikampung Dongeng
Selasa, 23 April 2013 12:00
GriyaWisata.com - Kampung Dongeng Palembang Darussalam mengajak anak-anak berwisata imajinasi dengan mendengarkan beragam cerita mendidik yang disampaikan dengan teknik suara dan alat peraga menarik.
"Mendongeng kini mulai ditinggalkan masyarakat Indonesia padahal dongeng menjadi salah satu upaya untuk mencerdaskan dengan mengembangkan kemampuan berpikir atau imajinasi anak-anak," kata Pembina Kampung Dongeng Palembang Darussalam, Bunda Perni, Senin (22/4/2013).
Dia menjelaskan, guna kembali menghidupkan kebudayaan mendongeng tersebut pihaknya akan menghadirkan pedogeng nasional, Kak Awam Prakoso dihadapan seratus lebih anak-anak.
Kegiatan itu, dijadwalkan dilaksanakan, Jumat (10/5) di Taman Kambang Iwak.
Menurut dia, mendongeng menjadi salah satu media untuk mendidik anak-anak menjadi jiwa yang kreatif dan cerdas.
Apalagi, dalam setiap dongeng yang mereka sampaikan dikemas secara mendidik dengan nilai-nilai positif dimana dia mencontohkan setiap peran dalam dongeng mengajarkan pendengar untuk berbuat baik.
Peran negatif pun tetap ada tetapi bagaimana segala tindakan yang tidak bagus itu dikalahkan oleh pemeran yang baik sehingga anak-anak dituntut selalu bersikap baik dan optimistis.
Ia mengatakan, pihaknya selama ini telah mendongeng dengan berkeliling dari taman kanak-kanak dan pendidikan anak usia dini di kota pempek.
Seorang pendongeng Palembang, Ninuk menambahkan setiap kali mereka datang ke sekolah - sekolah dan mendongeng puluhan anak-anak yang berusia di bawah lima tahun sangat antusias menyambut dan mendengarkan cerita yang mereka sampaikan. [ant/bm]
Baca juga:
- Senin, 20 Mei 2013 10:30
- Senin, 20 Mei 2013 10:10
- Senin, 20 Mei 2013 10:00
Rating artikel: Belum ada rating
Rating
Redaksi: [email protected]
Informasi Pemasangan Iklan:
hubungi :
Telepon 021-574 7053 · Fax 021-824 33 979
Raymond di 0812-881-230-00 · [email protected] · Blackberry: 3000AC19
Informasi Pemasangan Iklan:
hubungi :
Telepon 021-574 7053 · Fax 021-824 33 979
Raymond di 0812-881-230-00 · [email protected] · Blackberry: 3000AC19
Iklan Niaga
PRODUK TERBARU IKLAN BARIS
PERAHU KARET RAFTING ZEBEC
jual perahu karet rafting dari zebec360 r kapasitas 6 orang390 r kapasitas 9 orangkami juga menjual perahu karet untuk tim sar450 a kapasita..
jual perahu karet rafting dari zebec360 r kapasitas 6 orang390 r kapasitas 9 orangkami juga menjual perahu karet untuk tim sar450 a kapasita..
BAJU RENANG HELLO KITTY -BALITA
baju renang balita hello kittysize 1,2.3.4 idr.80.000,-order:083822260734 pinbb:25fb99b8
baju renang balita hello kittysize 1,2.3.4 idr.80.000,-order:083822260734 pinbb:25fb99b8
BAJU RENANG - MODEL DIVING KARTUN
baju renag anak model diving pendek. kartun angry bird, spidermanidr.85.000,-order:083822260734 pinbb:25fb99b8
baju renag anak model diving pendek. kartun angry bird, spidermanidr.85.000,-order:083822260734 pinbb:25fb99b8
GELANG TANGAN PERAK KOLONG GTK 08 SIMPLE
hiasi penampilanmu dengan perhiasan perak lapis emas putih dari mahirasilver, tersedia aneka perhiasan perak dengan desain elegan, trendy, c..
hiasi penampilanmu dengan perhiasan perak lapis emas putih dari mahirasilver, tersedia aneka perhiasan perak dengan desain elegan, trendy, c..
KALUNG PERAK KL 176 MODEL KUCING IMUT
kalung perak kl 176 model yang imut,berliontinkan kucing yg imut sangat cocok untuk remaja wanita,,berbahan dasar perak yg sudah dilapis den..
kalung perak kl 176 model yang imut,berliontinkan kucing yg imut sangat cocok untuk remaja wanita,,berbahan dasar perak yg sudah dilapis den..











