Museum Bank Mandiri

E-mail Print

GriyaWisata.Com-Museum yang berdekatan dengan Museum Bank Indonesia ini merupakan museum yang mengambarkan tentang sejarah kegiatan yang dilakukan oleh bank-bank di dunia pada umumnya yang begitu menarik dikunjungi oleh wisatawan.

Pada memasuki area museum wisatawan akan melihat jejeran lukisan yang begitu indah, dengan adanya lukisan-lukisan yang berada diawal sebelum masuk museum wisatawan pasti akan memberhentikan kakinya sejenak untuk melihat lihat lukisan yang ada.

Dan disamaping lukisan, wisatawan bisa foto dengan papan yang bergambar anak kecil wanita yang sedang bermain dengan bagian kepala tersebut dilubangi, agar wisatawan dapat berfoto dengan tulisan how wants to play with me.

Didalam museum ini wisatawan bisa melihat-lihat mesin ketik bersejarah yang ditata dengan rapi, mesin ketik yang dipajang adalah mesin ketik dari masa ke masa dimana mesin ketik itu diciptakan oleh cristopher l sholes pada tahun 1714 dan cristopher.l.s bekerjasama dengan carlos clidden dan Samuel w soule untuk dibuat lebih sempurna dari sebelumnya.

1868 mesin ketik ini telah disempurnakan, kemudian dipatenkan dan  dipamerkan pada tahun 1874 dengan semua jenis hurufnya capital. Kemudian baru pada tahun 1877 diciptakan mesin ketik dengan huruf besar dan kecil, dan 13 tahun kemudian tercipta kembali mesin ketik yang sudah bisa di gunakan untuk kantor-kantor.

Koleksi-koleksi mesin ketik di Museum Bank Mandiri ini terdiri dari mesin ketik manual dan elekrik, yang pernah di gunakan oleh pegawai bank masa lalu. Jalan kebagian lain wisatawan akan meliahat patung-patung yang sedang melakukan akitifitas seperti orang yang sedang mengetik, orang yang sedang berada di ruangan.

Jalan kebagian bawah ruangan wisatawan bisa melihat ruangan untuk menyimpan uang dan penyimpanan data-data, serta terdapat patung petugas penjaga ruangan yang sedang berjaga dengan membawa pistol dan yang lainya.[wahyu/tn]



Sharing halaman ini ke Website favorit Anda
| More...
KOMENTAR (0)

Tulis Komentar

 



Events Schedule

Mountain & Rafting

Ayung Rafting Bali, Seru dan Menyenangkan Griyawisata.com, Ayung Rafting Bali merupakan tujuan wisata yang siap untuk menguji nyali Anda. Mencoba wisata rafting a...
 
Jogging Sambil Narsis Di Pemandangan Alam Kehijauan Griyawisata.com, Inilah para wanita, narsis bisa dimanfaatkan dimana saja. Selain di mall-mall, di kampus-kampus dan di ...
 
Gunung Semeru di Pulau Jawa Griyawisata.com, Gunung Semeru terletak di Pulau Jawa memiliki ketinggian sekitar 3.676 meter di atas permukaan laut (dp...
 

Nasional

Wiasata Air Panas Di Gunung Pancar

GriyaWisata.Com-Berendam dengan air panas asli gunung akan terasa lebih alami dan bisa mengobati kesehatan yang...

Lok Laga Ria Merupakan Objek Wisata Air Terjun

GriyaWisata.Com-Obyek wisata ini berada di kampung Mu'ui, Desa Sei Harang, Kecamatan Haruyan dengan jarak kurang...

Perkampungan Tradisional Monbang

GriyaWisata.Com-Di Desa Kopidil Kecamatan Alor Barat Laut terdapat Perkampungan Tradisional Monbang, dengan jarak sekitar 7...

Internasional

Mengunjungi Danau Tiberias

GriyaWisata.Com-Dari dulu, danau ini selalu diberi dengan berbagai nama. Awalnya laut Kinneret, sebab bentuk seperti...

Oberoi Resort Amarvilas Hotel Di Agra, Menawarkan Pemandangan Terbaik Di Taj Mahal

GriyaWisata.Com-Apakah Anda bermimpi untuk tinggal di suatu tempat sambil menikmati pemandangan terbaik monumen terbesar dari...

Dapatkan Pengalaman Indah di Hotel Mondrian Ini

GriyaWisata.Com-Hotel Mondrian dikenal karena konsep aneh mereka pada desain dan dapat merayu tamu-tamu mereka dengan...

Culinary Corner

Dodol Nanas Jajanan Tradisional Yang Tetap Nikmat

GriyaWisata.Com-Dodol merupakan salah satu produk olahan hasil pertanian (buah-buahan) yang termasuk dalam jenis pangan semi...

10 Macam Menu Sarapan Khas Indonesia

GriyaWisata.Com-1. Nasi KuningNasi kuning merupakan makanan khas Indonesia, yang terbuat dari beras yang dimasak dengan...

7 Jenis Makanan Mengerikan Dari Afrika

GriyaWisata.Com-Ga ada salahnya kan Anda memeriksa daftar makanan dari benua tetangga jauh kita ini, karena...