ramai dikunjungi para wisatawan yang merayakan Natal(25/12).
Para Wisatawan dapat merayakan Natal di kedalaman laut dengan hiburan para Santaklaus dan bisa menikmati keindahan ikan laut
yang beragam jenisnya, juga tampak koral dan karang yang indah .
Untuk menikmati paket wisata kapal selam ini , para wisatawan terlebih dahulu naik kapal boat dengan waktu tempuh sekitar
lima menit untuk mencapai tengah laut tempat kapal selam dan memasuki kapal selam yang mampu menampung sebanyak 36 orang
untuk sekali menyelam.
Pada saat wisatawan di kapal selam, tiba-tiba muncul Santaklaus dari balik jendela dan memberi ucapan Selamat Natal dan
Baru , sungguh menakjubkan suguhan dari wisata kapal selam ini yang membuat kita tidak dapat melupakannya.
Siapa tahu Anda ingin mencobanya saat berlibur di Bali, untuk bisa menikmati paket wisata bawah laut dengan kapal selam
ini dengan biaya 550 ribu rupiah per orang, sedangkan anak-anak 110 sampai 380 ribu rupiah.[msl]
| Next > |
|---|






