Benteng Bukit Kursi

E-mail Print

GriyaWisata.Com-Objek wisata Benteng Bukit Kursi ini terdapat di Pulau Penyengat Tanjung Pinang, merupakan salah satu peninggalan dari Kerajaan Melayu dalam menjaga dan mempertahankan kedaulatan diri dari serangan musuh.

Nama benteng Bukit Kursi ini dahulunya diambil dari nama tempat di mana benteng itu dibangun, yaitu Bukit Kursi. Bukit Kursi merupakan daerah yang cukup strategis untuk benteng pertahanan.

Selain berada di dataran tinggi di Pulau Penyengat, bukit ini juga langsung menghadap ke arah laut lepas. Bentang Bukit Kursi ini terletak di Pulau Penyengat, Kelurahan Penyengat, Kecamatan Tanjung Pinang, Kota Tanjung Pinang, Propinsi Kepulauan Riau, Indonesia.

Di atas Benteng Bukit Kursi kini terdapat beberapa peninggalan meriam kuno dari sisa-sisa kerajaan melayu. Tetapi, jumlah meriam yang terdapat di bukit tersebut jauh berkurang dari jumlah semula yang berjumlah sekitar 90 meriam.

Sebagian meriam-meriam tersebut, oleh pemerintah kolonial Hindia Belanda, dijual ke Singapura dengan harga yang cukup murah sebagai barang rongsokan. Sementara itu, sebagian lainnya hilang karena kurangnya pemeliharaan dan perawatan dari pemerintah daerah setempat. Untuk menuju Benteng Bukit Kursi, para wisatawan harus melintasi jalur laut.

Dalam perjalanan dapat dimulai dari Bandar Udara Raja Haji Fisabilillah menuju Pelabuhan Sri Bintan Pura dengan menggunakan kendaraan angkutan umum. Dari Pelabuhan Sri Bintan Pura perjalanan dilanjutkan menuju Pulau Penyengat dalam perjalanan ini lama di perjalanan sekitar 15 menit dengan menggunakan perahu pompong.[serli]



Sharing halaman ini ke Website favorit Anda
| More...
KOMENTAR (0)

Tulis Komentar

 




 

Events Schedule

Mountain & Rafting

Pendakian Gunung Slamet GriyaWisata.Com-Gunung Slamet lewat jalur Bambangan Purbalingga Jawa Tengah adalah jalur yang sering di gunakan oleh par...
 
Ayung Rafting Bali, Seru dan Menyenangkan Griyawisata.com, Ayung Rafting Bali merupakan tujuan wisata yang siap untuk menguji nyali Anda. Mencoba wisata rafting a...
 
Jogging Sambil Narsis Di Pemandangan Alam Kehijauan Griyawisata.com, Inilah para wanita, narsis bisa dimanfaatkan dimana saja. Selain di mall-mall, di kampus-kampus dan di ...
 

Nasional

Pantai Burung Mandi

GriyaWisata.Com-Objek Wisata Pantai Burung Mandi, untuk ke pantai itu memerlukan jarak 85 Km dari kota...

Goa Gong, Wisata Unggulan Pacitan

GriyaWisata.Com-Pacitan adalah kota kelahiran presiden SBY, saat mendatangi kota pacitan belum lengkap tanpa berkunjung ke...

Pulau Kera Nan Indah

GriyaWisata.Com-Pulau Kera adalah pulau yang terletak di ambang Teluk Kupang. Untuk ke Pulau ini dapat...

Internasional

Keindahan Nelspruit

GriyaWisata.Com-Daerah Nelspruit ini sekarang dikenal sebagai pintu gerbang menuju Mpumalanga dan Kruger National Park. Yang...

Taman Objek Wisata Di Tokyo

GriyaWisata.Com-Musim semi di Kuil BenzaitenTaman Ueno bermula dari sebuah kuil bernama Kan'ei-ji yang dibangun pada...

Sebuah Villa Mewah Terinspirasi Dari Gaya Tradisional Bali

GriyaWisata.Com-Jika Anda berpikir untuk membeli sebuah rumah mewah eksklusif untuk liburan Anda secara harfiah, mungkin...

Culinary Corner

Grilled Cicken with Gremolata

GriyaWisata.Com-Bosan dengan olahan daging ayam yang itu-itu saja ingin mencoba memsak daging ayam yang super...

Cara Membuat Gado-gado Siram

GriyaWisata.Com-Siapa sih yang ga tahu dan suka sama makanan yang satu ini!!! waah pastinya semuanya...

Dodol Panyabungan Disukai Malaysia

GriyaWisata.Com-Makanan khas dodol asal Kota Panyabungan, Sumatera Utara, menembus Pasar Pulau Pinang, Malaysia. Staf penjaga...