Hari ini: Selasa, 13 Desember 2016 18:52

Internasional » Caribean

Eksotiknya Pantai Di Karibia

Kamis, 25 Februari 2016 18:16
GriyaWisata.Com - Karibia sangat terkenal dengan keindahannya. Pemandangan fantasi tropis yang menjadi favorit semua orang. Dengan matahari, laut yang indah, serta hamparan pasir yang luas, menjadikan Karibia sebagai satu kawasan dengan pemandangan pantai yang menawan dan eksotik.

Travelling Ke Afrika Jangan Sampai Tidak Berkunjung Ke Bioparc

Minggu, 15 November 2015 08:42
Valencia, GriyaWisata.Com - Bioparc Valencia ini merupakan salah satu daya tarik Valencia bagaimana menarik pelancong datang dan menikmati keindahan Valencia. "Bioparc merupakan salah satu obyek wisata di Valencia untuk menarik wisatawan berkunjung ke kota kami. Kalau wisata ke Valencia, p..

Eksotisnya Air Terjun Sungai Dunn, Jamaika

Sabtu, 10 Oktober 2015 09:29
Bagi pecinta alam yang sangat menyukai petualangan mendaki gunung dan berenang, saat di Jamaika harus menyempatkan diri menjelajah Ocho Rios. Daerah yang terletak di sisi timur teluk Montego ini sangat terkenal dengan keindahan alamnya. Terutama keindahan dari air terjun sungai Dunn. Di sini, keinda..

Pantai Terindah di Jamaika

Selasa, 22 September 2015 13:21
Bila anda berlibur ke Jamaika, dan bagi anda yang suka dengan pantai, inilah salah satu pantai yang wajib anda singgahi di Montego Bay. Pantai-pantainya yang terkenal indah dan menawan. Montego Bay yang juga sering disebut Mobay, merupakan tujuan wisata terbesar di Jamaika dan penyumbang devisa pali..

Wisata Kota Bawah Laut Jamaika

Selasa, 15 September 2015 19:43
Berkunjung ke Jamaika terasa kurang lengkap jika tidak menikmati wisata bawah laut di Port Royal. Di dalam laut Karibia, kita bisa menyaksikan artefak dan harta yang dulunya ada di kota Port Royal, yang disebut juga sebagai kota tenggelam lantaran tsunami yang menerjang kota tersebut pada 7 Juni 196..

Kereta Bawah Tanah Terbaru di London

Kamis, 16 Oktober 2014 16:00
GriyaWisata.com- Rancangan untuk 250 kereta bawah tanah London yang tidak menggunakan masinis sudah diumumkan.  

'Seks Tikus' Dipengaruhi Hormon Cinta?

Kamis, 16 Oktober 2014 13:30
GriyaWisata.com- Sekelompok sel saraf yang merespons hormon oxytocin merupakan kunci untuk mengendalikan perilaku seksual pada tikus, demikian temuan para peneliti di Amerika Serikat.  

Makam Peter Pan Dirusak

Kamis, 3 Juli 2014 17:30
GriyaWisata.com- Polisi sedang menyelidiki vandalisme di makam pengarang Peter Pan, JM Barrie,di Kirriemuir. 

Taman Nasional Koh Chang Sejuk & Indah

Kamis, 12 Juni 2014 16:30
GriyaWisata.com - Liburan nampaknya sudah tiba, tempat-tempat yang menjadi primadona nampaknya belum Anda siapkan. Objek wisata ini pas sekali Anda dan sekeluarga kunjungi, yaitu Taman Nasional Koh Chang. Koh Chang menempati area seluas sekitar 680 kilometer persegi. Tentunya hal ini menjadi pengala..

Gambar Lingkungan di Polandia

Minggu, 11 Mei 2014 11:30
GriyaWisata.com- Manusia dengan alam memang sangat dekat. Seorang fotografer terkenal, Kacper Kowalski memamerkan bidikannya dalam sebuah gambar dari atas helikopter yang mampu membuat Anda takjub. 

Kegiatan Anjing Ini Sama Dengan Manusia

Kamis, 24 April 2014 11:20
GriyaWisata.com- Ketika anjing yang diberi nama Ollie Weimaraner  menyadari bahwa hidup anjing bukanlah untuknya. Pasalnya, Ollie Weimaraner kerap kali melakukan hal yang sama dengan  pemiliknya.

Pemukiman di Tebing Curang Phugtal Monastery Sangat Unik

Minggu, 6 April 2014 12:00
MataWanita.com - Phugtal Monastery atau Phuktal Gompa adalah salah satu biara yang paling terisolasi di wilayah Zanskar selatan timur di distrik Ladakh Jammu dan Kashmir di India utara. 

Taman Kolombia Miliki Palem Lilin Yang Menakjubkan

Kamis, 3 April 2014 12:00
GriyaWisata.com - Palem lilin atau palma de cera adalah pohon nasional Kolombia dan pohon tertinggi di dunia. Palem ini tumbuh secara khusus di lembah yang tinggi-ketinggian dari Cocora di bagian dari Quindío, di sebelah barat laut Kolombia, dalam gugus besar yang berisi ratusan pohon.

Gokil, Ada Gereja Dibawah Tebing

Selasa, 25 Maret 2014 16:40
GriyaWisata.com - Biara Saint Simon, atau yang biasa dikenal sebagai Gereja Gua terletak di gunung Mokattam di tenggara Kairo, Mesir, di daerah ini terdapat penduduk Zabbaleen yang tinggal. 

Gokil, Banyak Turis Berenang di Kolam Iblis

Jumat, 21 Maret 2014 11:00
GriyaWisata.com- Banyak orang renang biasanya dilakukan dikolam renang dan pantai yang santai serta tak mengandung banyak resiko. Namun, ada beberapa orang malah berenang di kolam renang iblis yang letaknya berada di kawasan air terjun terindah di dunia, Victoria. Pasalnya, banyak orang renang di at..

Follow Us!

Need Help

Iklan Niaga

TOUR & TRAVEL GUIDE

Dengan Traveling Bisa Dapat Menumbuhkan Semangat Nasionalisme
                       Jakarta,GriyaWisata.Com  -  Dengan menjelajahi alam akan tumbuh dengan sendirinya semangat nasionalisme dan ketika kita mulai lebih dekat dengan masyarakat, lebih dekat dengan alamnya muncul rasa cinta yang lebih untuk itu," kata Anggi saat ditemui di acara final konfigurasi Aksa 7 sekaligus memperingati Sumpah Pemuda di Bundaran HI, Jakarta.

Aplikasi Google Trips Membantu Traveler Saat Traveling
                          Jakarta,GriyaWisata.Com  -  Google mempunyai salah satu aplikasi yang ditujukan untuk para pelancong yang bernama Google Trips. Google Trips yang tersedia untuk perangkat Android dan iOS memiliki data lengkap lebih dari 200 destinasi di dunia. Data tersebut mencakup destinasi, akomodasi, makanan dan minuman, cuaca, serta transportasi.